­

Organisasi sebagai Diorama Demokrasi

Juni 20, 2014 / BY Puteri Sarah Ramdani
“Bergerak atau Tergantikan!” Mahasiswa dan Organisasi, menurut saya merupakan suatu hal yang tidak dapat dipisahkan. Banyak jenis-jenis mahasiswa, ada yang dibilang kupu-kupu (Kuliah-Pulang), ada juga mahasiswa yang kunang-kunang (Kuliah-Nangkring) tetapi saya memilih menjadi mahasiswa kura-kura (Kuliah-Rapat). Organisasi sebenarnya sangat penting untuk mahasiswa, namun kesadaran mahasiswa akan pentingnya berorganisasi sangat minim belakangan ini. Sudah semakin berkurang minat mahasiswa untuk bergabung dengan organisasi-organisasi yang ada didalam kampus, padahal didalam organisasi ini banyak pengalaman yang akan kita dapatkan,...

Continue Reading

Pemimpin Ideal untuk Indonesia-ku

Juni 20, 2014 / BY Puteri Sarah Ramdani
“Jabatan adalah amanah, ia pada hari kiamat akan menjadikan yang menyandangnya hina dan menyesal kecuali yang mengambilnya dengan benar dan menunaikan tugasnya dengan baik.”- Nabi Muhammad SAW Terkadang menjadi pemimpin itu dianggap enak, menjadi pemimpin itu dianggap bisa berkuasa. Tetapi banyak yang tidak menyadari bahwa hal yang dilakukan oleh seorang pemimpin itu akan dipertanggung jawabkan nantinya di akhirat. Pada dasarnya, setiap orang adalah pemimpin. Minimal setiap orang memimpin dirinya sendiri untuk menuju pribadi yang lebih...

Continue Reading